Cara Pakai Ice Pack Untuk Daging & Ikan
Susun ice pack Friz Jel yang sudah dibekukan di dalam cooler box / styrofoam box seperti pada gambar kemudian Susun ikan atau daging pada bagian cooler box yang sudah diberi ice pack. (susunan antar ice pack maksimal per 2 cm) Pada setiap 20 cm tumpukan ikan / daging susun kembali ice pack dengan cara yang sama diatasnya Letakkan beberapa botol ice pack di posisi teratas tumpukan ikan / daging untuk memastikan suhu dalam cooler box merata Cara pakai ice pack untuk ikan / daging per 24 jam - 10 kg : 14 botol ice pack - 25 kg : 24 botol ice pack - 50 kg : 40 botol ice pack - 100 kg : 70 botol ice pack Catatan: Gunakan kemasan botol ice pack ukuran 500 ml agar pengawetan ikan / daging tahan lama. Semakin besar kemasan ice pack, daya tahan pembekuan akan semakin pendek. Komposisi pemakaian ice pack diatas menghasilkan suhu antara -5C hingga -7C pada pengawetan ikan / daging selama 24 jam. Hasil riset kami terhadap